Selama tahun 2022, Inflasi Provinsi Banten 5 Besar Terendah NasionalInflasi tahun ke tahun (year on year/ YoY) Desember 2022 Provinsi Banten masuk 5 (lima) besar Nasional terendah. Inflasi YoY di Provinsi Banten sebesar 4,56%. Sedangkan, inflasi nasional mencapai 5,51%. Provinsi dengan inflasi terendah di Indonesia adalah Maluku Utara sebesar 3,47%...
Lepas Jalan Santai, Pj Gubernur Banten Tekankan Hidup Sehat dan BahagiaPenjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar lepas peserta Jalan Santai yang dilaksanakan Ikatan Alumni SMAN 1 Ciruas, Kabupaten Serang di Alun-Alun Barat Kota Serang, Minggu (08/01/2023). Al Muktabar menekankan kepada ratusan peserta Jalan Santai akan pentingnya hidup sehat d...
Laksanakan Agenda Pembangunan 2023, Pj Gubernur Banten Al Muktabar Serahkan DPA SKPDPenjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar menyerahkan Dokumen Pelaksanaan Anggaran - Satuan Kerja Perangkat Daerah (DPA-SKPD) Tahun Anggaran (TA) 2023 kepada Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Pemerintah Provinsi Banten. "Ini merupakan satu agenda yang san...
Pj Gubernur Al Muktabar Ajak Tingkatkan Mutu Pendidikan Provinsi BantenPenjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar mengajak semua pihak di antaranya Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) untuk dapat bersama-sama dalam meningkatkan mutu pendidikan di Provinsi Banten. Hal itu disampaikan Al Muktabar usai membuka Konferensi Kerja (Konkerprov) II...
Pastikan Pencapaian Target Pembangunan, Pemprov Banten Laksanakan Uji Kompetensi JPT PratamaSeluruh Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama di lingkungan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Banten menjalani Uji Kompetensi di Assessment Center Lembaga Administrasi Negara (LAN), Bandung selama dua hari dari Selasa sampai Kamis (03-05/1/2023). Upaya mendapatk...
Pemprov Banten Kerahkan Tim dan Alat Berat Untuk Penanganan Tanah Longsor Ruas Jalan Picung-MunjulPemerintah Provinsi (Pemprov) Banten melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Provinsi Banten telah mengerahkan tim cepat tanggap dan sejumlah alat berat untuk menangani bencana alam tanah longsor pada ruas Jalan Picung-Munjul, Kabupaten...
Pemprov Banten Terjunkan Tim Tangani Bencana Alam, Modifikasi Cuaca Sudah DimulaiPemerintah Provinsi (Pemprov) Banten telah menerjunkan tim Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) ke lokasi bencana alam banjir dan longsor yang terjadi di beberapa titik di Kabupaten Lebak dan Kabupaten Pandeglang, Selasa (3/1/2023). Berkolaborasi dan bersinergi d...
Libur Nataru, Kunjungan Wisata ke Banten Capai 102.581 Dinas Pariwisata (Dispar) Provinsi Banten mencatat selama masa libur Hari Natal 2022 dan Tahun Baru (Nataru) 2023, kunjungan wisatawan ke Provinsi Banten mencapai 102.581 jiwa. Kepala Dinas Pariwisata Provinsi Banten Al Hamidi seperti dilansir dalam Buletin Siaga Wisata Libur Nataru 2022 d...
Antisipasi Cuaca Ekstrim, Pj Gubernur Banten Al Muktabar Akan Ajukan Permohonan Modifikasi CuacaPenjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar dalam waktu dekat berencana mengajukan permohonan modifikasi cuaca kepada Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB). Permohonan itu sebagai salah satu syarat dilakukannya modifikasi cuaca di Provinsi Banten da...
PPKM Dicabut, Pj Gubernur Banten Al Muktabar : Kita Tetap WaspadaPenjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar mengungkapkan pencabutan status Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) oleh Presiden RI Joko Widodo merupakan fase transisi dari pandemi ke endemi yang harus tetap diwaspadai.“Dalam arahan ini, meskipun PPKM telah dicabut bukan ber...
Hari kerja Pertama Tahun 2023, Pj Gubernur Banten Al Muktabar Kumpulkan Kepala OPD Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar mengumpulkan semua kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di Lingkungan Pemerintah Provinsi Banten untuk melaksanakan evaluasi kinerja tahun 2022 dan membahas rencana target capaian kinerja 2023."Kita melakukan Rapat P...
Al Muktabar Pimpin Pembacaan Doa Usai Sidak dan Pimpin Apel Awal Tahun 2023Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar memimpin pembacaan doa usai melakukan inspeksi mendadak (sidak) dan memimpin apel di Kantor Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Provinsi Banten.Sidak tersebut dilakukan Al Muktabar untuk memastikan kedisiplinan para pegawai pada hari p...
Menko PMK Apresiasi Penanganan Libur Nataru di Provinsi BantenMenteri Koordinator (Menko) Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) Republik Indonesia Muhadjir Effendy mengapresiasi penanganan Libur Natal 2022 dan Tahun Baru 2023 (Nataru) di Provinsi Banten yang dilakukan Pemerintah Provinsi Banten bersama dengan stake-holder terkait, utamanya di Pe...
Masuki Tahun 2023, Pj Gubernur Banten Al Muktabar Harapkan Kebaikan Bagi SemuaPenjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar mempunyai harapan besar bagi kebaikan masyarakat Banten khususnya, dan seluruh bangsa Indonesia pada umumnya di momen pergantian Tahun 2023 Masehi ini. Diungkapkan Al Muktabar, tahun 2023 ini banyak harapan kebaikan yang dita...
Tulang Punggung Perekonomian, Pj Gubernur Al Muktabar Giatkan UMKM Provinsi BantenPenjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar mengatakan, Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) menjadi tulang punggung perekonomian masyarakat. Pihaknya terus menggiatkan dan memperkuat UMKM di Provinsi Banten.Hal itu diungkap Al Muktabar dalam Gebyar Expo UMKM dan Pamer...
Lepas Kangen, Al Muktabar Berbaur Menyatu Bersama Warga BaduyPenghujung Tahun 2022, Penjabat Gubernur Banten Al Muktabar bersama jajaran Kepala OPD dan anggota Komisi V DPRD Provinsi Banten melakukan kunjungan ke Kampung Ciboleger, Desa Kanekes, Kecamatan Leuwidamar, Kabupaten Lebak, Jumat (30/12/2022). Kunjungan ini menjadi momen Al Muktabar melep...
Pj Gubernur Al Muktabar: Cadangan Beras Pemprov Banten Capai Sekitar 2.400 TonPenjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar mengungkapkan cadangan beras Pemerintah Provinsi Banten saat ini hampir mencapai 2.400 ton atau setara kebutuhan Provinsi Banten hingga Juni 2023. Antisipasi gejolak harga pangan hingga logistik kesiapsiagaan bencana.“DID (Dana In...
Pj Gubernur Al Muktabar Tegaskan Komitmen Pemprov Banten Tindaklanjuti Rekomendasi BPKPenjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar menegaskan, Pemerintah Provinsi Banten berkomitmen menindaklanjuti rekomendasi dari Badan Pemeriksaan Keuangan (BPK). Pemprov Banten secara aktif menindaklanjuti atas rekomendasi BPK, saat ini sudah mencapai 86%. &nbs...
Pj Gubernur Banten Al Muktabar Serahkan Bantuan Sosial ke Masyarakat BaduyPenjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar bersama Komisi V DPRD Provinsi Banten melakukan Bhakti Sosial di Kampung Ciboleger, Desa Kanekes, Kecamatan Leuwidamar, Jum'at (30/12/2022). Bakti sosial yg dilaksanakan dalam bentuk layanan kesehatan dan bantuan bahan pangan dalam ra...
Sambut Kedatangan Wapres KH Ma'ruf Amin, Pj Gubernur Al Muktabar Laporkan Capaian ProgramPenjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar menyambut kepulangan Wakil Presiden (Wapres) Republik Indonesia KH Ma’ruf Amin di Komplek Pondok Pesantren (Ponpes) An Nawawi Tanara, Kecamatan Tanara, Kabupaten Serang, Kamis (29/12/2022). Dalam kesempatan itu, Al...
Pj Sekda M Tranggono Dorong BUMD Pemprov Banten Mampu Berperan Sebagai OfftakerPenjabat Sekretaris Daerah (Pj Sekda) Provinsi Banten M Tranggono menuturkan Pemerintah Provinsi Banten terus mendorong peningkatkan dan penguatan peran Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) untuk berkontribusi positif pada pembangunan Provinsi Banten. BUMD didorong mampu berp...
Pj Gubernur Al Muktabar: Pemprov Banten Dukung Gerakan Perlindungan LingkunganPenjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar menegaskan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Banten mendukung gerakan perlindungan lingkungan. Badan Pengelolaan Dana Lingkungan Hidup (BPDLH) diharapkan memainkan peranan penting untuk memobilisasi sumber pendanaan pengelolaan lingku...
Pemprov Banten Raih Anugerah Garda Nasional Bumi dan Bencana Award 2022Pemerintah Provinsi (Pemprov) Banten meraih Anugerah Garda Nasional Bumi dan Bencana (Garnas Buana) Award 2022 dari Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia. Pemprov Banten peringkat 3 Garda Siap Sigap Sakti kategori Provinsi Terbaik Dalam Pembinaan dan Pengawasan SPM Sub Uru...
Pj Sekda M Tranggono : Kondusivitas Yang Baik Dukung Suksesnya Pembangunan Provinsi BantenPenjabat (Pj) Sekretaris Daerah Provinsi Banten M Tranggono mengatakan, situasi Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas) Provinsi Banten yang kondusif dan baik turut mendukung suksesnya pembangunan. Pemerintah Daerah, TNI, Polri, bersama masyarakat dihar...
Hadiri Festival Cikande 2022, Pj Gubernur Banten Al Muktabar : Pemerintah Dukung Pengembangan Seni BudayaPenjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar mengatakan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Banten terus mendukung upaya-upaya yang dilakukan oleh para pelaku seni budaya dan pelaku UMKM dalam mengembangkan potensi yang dimilikinya. "Kita tentu Peme...